Friday, January 4, 2013

Kumpulan Judul Skripsi Jurusan Sosiologi

Sosiologi berasal dari bahasa Latin yaitu Socius yang berarti kawan, teman sedangkan Logos berarti ilmu pengetahuan. Ungkapan ini dipublikasikan diungkapkan pertama kalinya dalam buku yang berjudul "Cours De Philosophie Positive" karangan August Comte (1798-1857). Walaupun banyak definisi tentang sosiologi namun umumnya sosiologi dikenal sebagai ilmu pengetahuan tentang masyarakat.

Masyarakat adalah sekelompok individu yang mempunyai hubungan, memiliki kepentingan bersama, dan memiliki budaya. Sosiologi hendak mempelajari masyarakat, perilaku masyarakat, dan perilaku sosial manusia dengan mengamati perilaku kelompok yang dibangunnya.[rujukan?] Sebagai sebuah ilmu, sosiologi merupakan pengetahuan kemasyarakatan yang tersusun dari hasil-hasil pemikiran ilmiah dan dapat di kontrol secara kritis oleh orang lain atau umum.

Kumpulan Judul Skripsi Jurusan Sosiologi


Jadi, dalam ulasan kali ini saya akan sedikit berbagi  Kumpulan Judul Skripsi Jurusan Sosiologi, bagi para visitor boleh mengambil sample berikut untuk menentukan Judul Skripsi yang cocok untuk anda

Berikut Kumpulan Judul Skripsi Jurusan Sosiologi
  1. MAKNA SOSIAL INDUSTRI PARIWISATA GUNUNG KAWI BAGI MASYARAKAT DESA WONOSARI KECAMATAN WONOSARI KABUPATEN MALANG
  2. AKTIFITAS PENDAMPING PROYEK PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI PERKOTAAN (P2KP) DALAM MENINGKATKAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (Studi Pada Pelaksanaan P2KP Di Desa Branggahan, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri)
  3. PROFIL PENAMBANG PASIR, BATU DAN PEMILIK TAMBANG (Studi di Dusun Petungwulung, Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang)
  4. PERILAKU SOSIAL MAHASISWA MIGRAN DI SEKITAR KAMPUS III UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG (Studi Tentang Gaya Hidup dan Pola Interaksi Sosial)
  5. UPAYA PAGUYUBAN ?KRIDO SAKTI? DALAM MELESTARIKAN KESENIAN TARI DONGKREK Studi Deskriptif Terhadap Paguyuban Seni Dongkrek Desa Mejayan, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun
  6. KONFLIK ANTAR ETNIK MADURA DAN JAWA DALAM MASYARAKAT PERKOTAAN (studi Pada Mahasiswa Muhammadiyah Malang Di kelurahan Landungsari Kecamatan Dau kabupaten Malang)
  7. PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS SUMBERDAYA MANUSIA ( STUDI PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA ANAK JALANAN PADA DINAS SOSIAL KOTA MALANG )
  8. SEKTOR INFORMAL SEBAGAI ALTERNATIF PEMENUHAN KEBUTUHAN HIDUP WARIA (Studi Jasa Pada Anggota Ikatan Waria Kota Malang/IWAMA)
  9. PENGARUH PERAN DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN TERHADAP PEMBERDAYAAN USAHA KECIL MENENGAH (UKM) DI KOTA BLITAR
  10. PRODUKTIVITAS KERJA BURUH PEREMPUAN DI PERUSAHAAN ROKOK SANGKAR EMAS (Studi Pada Perusahaan Rokok HF. Prima Di Landungsari Dau Malang)
  11. KONFLIK DAN POTENSI KONFLIK ANTARA MASYARAKAT DENGAN INDUSTRI (Studi Tentang Perbedaan Kepentingan Antara Masyarakat Dengan Industri Rokok Bhramara Esa Anosama di Desa Jabung Sisir, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo)
  12. PERUBAHAAN PARADIGMA MUSIK DANGDUT RHOMA IRAMA (Studi Tentang Realitas Sosial Perubahan Paradigma Corak Musik Dangdut dan Syair Lagu Rhoma Irama di Jakarta Selatan)
  13. UPAYA GERAKAN INTENSIFIKASI REHABILITASI ALAM BUMIAJI (GIRAB) DI KECAMATAN BUMIAJI, KOTA BATU
  14. NILAI-NILAI JIHAD DALAM BISNIS (Studi Deskriptif tentang Makna Nilai-Nilai Jihad dan Faktor-Faktor Penyebab untuk Menerapkan Nilai-Nilai Jihad pada Jaringan Pengusaha Muslim Indonesia [JPMI] Daerah Surabaya)
  15. PERAN SISTEM KEKERABATAN ANTAR PENGRAJIN MEBEL DALAM SISTEM INDUSTRI MEBEL DI KELURAHAN TUNJUNGSEKAR, KECAMATAN LOWOKWARU, KOTA MALANG
  16. PERILAKU MENYIMPANG ANAK KELUARGA TENAGA KERJA INDONESIA (Studi Pada Remaja Di Desa Pagersari Kecamatan Kalidawir Kabupaten Tulungangung)
  17. EKSISTENSI MANTAN TENAGA KERJA INDONESIA (TKI) (Studi Tentang Upaya Mantan TKI dalam Kelangsungan Hidup di Desa Munggut Kecamatan Padas Kabupaten Ngawi)
  18. INDUSTRI DISTRO DAN AKIBATNYA TERHADAP PERILAKU KONSUMEN REMAJA DI KOTA MALANG
  19. STATEGI PENGUSAHA BATIK DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN (Studi Tentang Stategi Pengusaha Batik di Kabupaten Tulungagung)
  20. BENTUK EKSPLOITASI TERHADAP ANAK JALANAN DI KOTA MALANG (Studi Tentang Eksploitasi Pada Anak Jalanan di Kecamatan Klojen Kota Malang)
  21. PERUBAHAN GAYA HIDUP BURUH MIGRAN ANTARA SEBELUM DAN SESUDAH MENJADI BURUH MIGRAN (Studi Pada Desa Kletekan, Kecamatan Jogorogo, Kabupaten Ngawi)
  22. FAKTOR-FAKTOR SOSIAL YANG MENDUKUNG KEBERADAAN KURSUS BAHASA INGGRIS (Studi Pada Masyarakat Dusun Singgahan, Desa Pelem, Kecamatan Pare, Kabupaten Kediri, Jawa Timur)
  23. PERUBAHAAN PARADIGMA MUSIK DANGDUT RHOMA IRAMA
  24. MAKNA KESENIAN LANGEN TAYUB BAGI REMAJA ANGGOTA PAGUYUBAN KERAWITAN SETYO BUDOYO (Studi di Desa Wangi, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban)
  25. UPAYA DINAS PERTANIAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI MASYARAKAT PETANI APEL (Studi Pada Masyarakat Petani Apel di Kecamatan Bumiaji Kota Batu)
  26. UPAYA DINAS PERTANIAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI MASYARAKAT PETANI APEL (Studi Pada Masyarakat Petani Apel di Kecamatan Bumiaji Kota Batu)
  27. PENGARUH INTERAKSI DI KAFE TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF REMAJA ( Studi Diskriptif Konsumen Kafe pada Remaja di Kota Malang )
  28. PEMAKNAAN MAHASISWA NETTER TERHADAP INTERAKSI SOSIAL DI DUNIA MAYA (Studi Pada Mahasiswa Netter Jurusan Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang)
  29. PERSEPSI ORMAS TERHADAP PERALIHAN FUNGSI RUANG TERBUKA HIJAU KOTA MALANG
  30. BENTUK MODAL SOSIAL INDUSTRI (Studi tentang Bentuk Modal Sosial pada PT. Selecta)
  31. KEKUASAAN KIAI DI MADURA (Studi Genealogi Kekuasaan Kiai di Dusun Tenggina Desa Larangan Perreng Kecamatan Pragaan Kabupaten Sumenep Madura)
  32. THE SYMBOLIC MEANINGS OF RADIO BROADCAST PROGRAM FOR LISTENERS (A Descriptive Qualitative Study on the ?Bukan Indonesia Biasa? Program at Elfara FM Radio Malang)
  33. ANALISA FAKTOR PENYEBAB PERCERAIAN PERIODE 2002-2006 (Study pada Pengadilan Agama Kabupaten Lamongan)
  34. RESPON MASYARAKAT SEKITAR TERHADAP KEBIJAKAN PROGRAM BINA LINGKUNGAN PT PETROKIMIA GRESIK
  35. KONFLIK ANTARA PENGUSAHA KARAOKE DENGAN ORGANISASI MASYARAKAT (Studi Pada Pengusaha Karaoke dengan ORMAS Ibu-Ibu Trans Pacific Petrochermical Indotama ( TPPI ) di Desa Sugihwaras Kecamatan. Jenu Kabupaten. Tuban)
  36. DAMPAK KEBERADAAN PETERNAKAN UNGGAS TERHADAP PERUBAHAN KEHIDUPAN SOSIAL DAN EKONOMI MASYARAKAT (Studi Dampak Keberadaan CV. Bumi Ayu terhadap Perubahan Kehidupan Sosial dan Ekonomi Masyarakat di Desa Plosoarang, Kecamatan Sanankulon, Kabupaten Blitar)
  37. PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT LOKAL AKIBAT PERKEMBANGAN INDUSTRI PARIWISATA (Studi Perubahan Sosial Masyarakat Akibat Interaksi Antar Wisatawan Dengan Masyarakat Lokal Di Desa Senggigi Kecamatan Batu Layar Kabupaten Lombok Barat)
  38. ?PENGARUH INDUSTRI KECIL TERHADAP PENINGKATAN TARAF HIDUP MASYARAKAT PASCA KENAIKAN BBM?
  39. PERUBAHAN BUDAYA KARYAWAN PT. BUNGA WANGSA SEJATI JAWA TIMUR PARK, BATU (Studi Pada Masyarakat Desa Pesanggrahan Yang Bekerja Pada PT. Bunga Wangsa Sejati Jawa Timur Park, Batu)
  40. PERGAULAN BEBAS DI KALANGAN MAHASISWA KOST (Studi Mengenai Pergaulan Bebas di Kalangan Mahasiswa Kost di Kota Malang)
  41. POLA PERGAULAN REMAJA DI KAWASAN TAMAN NASIONAL ALAS PURWO BANYUWANGI (Studi Pada Remaja Dusun Kutorejo, Desa Kalipahit, Kecamatan Tegaldlimo, Kabupaten Banyuwangi)
  42. UPAYA KELUARGA SINGLE PARENT DALAM MEMPERTAHANKAN KETAHANAN KELUARGA DI KELURAHAN JETIS, KECAMATAN LAMONGAN, KABUPATEN LAMONGAN
  43. GERAKAN SOSIAL MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN (Studi Kasus Gerakan Masyarakat Peduli Lingkungan Sebelum Operasional PT. New Mont di Desa Ropang Kec. Ropang Kab. Sumbawa Besar-NTB)
  44. STRATEGI PEMASARAN HOME INDUSTRI PENGRAJIN KULIT PASCA BENCANA LUAPAN LUMPUR LAPINDO (Studi di Desa Kludan Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo)
  45. STRATEGI PEMASARAN HOME INDUSTRI PENGRAJIN KULIT PASCA BENCANA LUAPAN LUMPUR LAPINDO (Studi di Desa Kludan Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo)
  46. BUDAYA ROKAT TASE? MASYARAKAT NELAYAN DESA PADELEGAN KECAMATAN PADEMAWU KABUPATEN PAMEKASAN
  47. MAKNA PELAYAN PEREMPUAN WARUNG KOPI BAGI MASYARAKAT DESA GEBANG KECAMATAN PAKEL KABUPATEN TULUNGAGUNG
  48. PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT KETIKA BERALIH DARI PETANI APEL KE PETANI BUNGA ( Studi TentangPerubahan Sikap dan Nilai Sosial Petani Akibat Dari Peralihan Jenis Tanaman Apel Ke Bunga Di Desa Bumiaji, Kecamatan Bumiaji, Dusun Dukuh Mberu Batu )
  49. PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT LOKAL AKIBAT PERKEMBANGAN INDUSTRI PARIWISATA (Studi Perubahan Sosial Masyarakat Akibat Interaksi Antar Wisatawan Dengan Masyarakat Lokal Di Desa Senggigi Kecamatan Batu Layar Kabupaten Lombok Barat)
  50. PERGAULAN BEBAS DI KALANGAN MAHASISWA KOST (Studi Mengenai Pergaulan Bebas di Kalangan Mahasiswa Kost di Kota Malang)
  51. UPAYA KELUARGA SINGLE PARENT DALAM MEMPERTAHANKAN KETAHANAN KELUARGA DI KELURAHAN JETIS, KECAMATAN LAMONGAN, KABUPATEN LAMONGAN

No comments:

Post a Comment